Trigonometri ~ Rumus Setengah Sudut
Selamat Pagi
Jika kemarin, saya membahas Rumus Sudut Rangkap, kali ini, saya membahas rumus
setengah sudut.
Untuk mencari rumus setengah sudut, kita menggunakan bantuan rumus sudut rangkap. Rumus yang kita gunakan, adalah rumus cosinus sudut rangkap.
Perhatikan cara menemukan rumus setengah sudut, dari Langkah dibawah ini:
Sekarang, untuk sudut 2A kita ganti jadi P
Diperoleh lah, rumus sinus setengah sudut:
Sekarang, kita gunakan rumus yang lain:
Sekarang, untuk sudut 2A kita ganti jadi P
Substitusi kan ke rumus awal:
Diperoleh lah, rumus cosinus setengah sudut:
Untuk mencari nilai tangen setengah sudut, kita menggunakan
sifat bahwa:
Selanjutnya, dengan mengolah rumus ini, kita bisa memperoleh 2
rumus lagi, antara lain:
Rumus lainnya:
Contoh Soal:
1.
Nilai dari sin 22,50 adalah...
Jawab:
Jawab:
Tan adalah perbandingan
sisi depan dan sisi samping pada segitiga. Dengan menggunakan Pythagoras,
ditemukan panjang sisi miring adalah 5. Lihat gambar:
diperoleh:
Perhatikan, dengan menggunakan 3 alternatif solusi, memiliki hasil yang sama
Alternatif 1:
Alternatif 3:
Demikianlah pembahasan Rumus Setengah Sudut
Semoga Bermanfaat
yang ingin mendownload File Word soal, silahkan Klik Rumus Setengah Sudut
untuk Soal Olimpiade File Word Lain, silahkan Klik Disini
Alhamdulillah... Ijin save pak
ReplyDeletewahh...orang hebat mengunjungi blog saya..dengan senang hati bapak..semoga bermanfaat
DeleteMantul....keterangan nya jelas
ReplyDeleteTerima kasih.. Semoga bermanfaat.. 🙏🙏
DeletePak, ijin save
ReplyDelete